Uncategorized

visi misi fakultas
Peran Agronursing Dalam Meningkatkan Kesehatan Petani Sesuai Dengan Visi-Misi Fakultas Keperawatan UNEJ

Sesuai dengan Visi-Misi Fakultas Keperawatan UNEJ yang berfokus kepada Agronursing, kami team pengembang web akan berbagi artikel terkait Agronursing. Agronursing adalah penatalaksanaan manajemen pelayanan keperawatan dan asuhan keperawatan dengan ruang lingkup agricultural (pertanian, perkebunan, perikanan, peternakan serta agroindustri) berfokus pada klien (individu, keluarga, kelompok, dan komunitas) yang holistik (biopsikososiokultural – spiritual) dan komprehensif (promotif, prefentif, […]

IMG-20180913-WA0012
PELANTIKAN NERS FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS JEMBER

   Jember, 13 September 2018 Fakultas Keperawatan Universitas Jember melantik Ners baru sejumlah 51 Ners Baru. Pada pelantikan kali ini digelar di Gedung Soetardjo Universitas Jember. Acara dimulai dengan masuknya Prosesi dan undangan ke gedung Soetardjo. Pembacaan peserta pelantikan Ners dilakukan oleh Ibu Wakil Dekan I Ns.Wantiyah, M.Kep dan pelaporan jumlah mahasiswa yang akan dilantik. […]

caping day 2
“CAPING DAY” UCAP JANJI PROFESI NERS KE 22

  Jember, 31 Agustus 2018 Fakultas Keperawatan Universitas Jember mengambil janji sejumlah 95 Mahasiswa untuk mengikui Program Profesi Ners. Pelaksanaan Ucap Janji atau lebih dikenal dengan CAPING DAY dilaksanakan di gedung CDAST lantai 4 Universitas Jember. Selain pimpinan Fakultas Keperawatan Universitas Jember, acara tersebut juga dihadiri oleh Dosen dan Staf Kependidikan Program Studi Sarjana Keperawatan […]

qurban 3
FAKULTAS KEPERAWATAN BERQURBAN

  Jember, 23 Agustus 2018 Civitas Akademika Fakultas Keperawatan Universitas Jember mengadakan qurban. Kegiatan penyebelihan hewan qurban dalam rankaian hari raya Idul Adha tahun 2018 dan dengan berqurban kita berusaha mencari arti, makna, dan hakikat idul adha qurban, namun tak banyak yang menyuguhkan tafsir idul adha qurban yang komprehensif sehingga menjadi satu nilai pembelajaran dari […]

yudisium 5
YUDISIUM I TAHUN AJARAN 2018/2019 FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS JEMBER

  Jember, 8 Agustus 2018 Fakultas Keperawatan Universitas Jember mengadakan rapat senat kelulusan/yudisium bagi sarjana keperawatan baru yang bertempat di gedung CDAST lantai 4. Yudisium diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan dibuka oleh Dekan Fakultas Keperawatan Universitas Jember Ns. Lantin Sulistyorini, S.Kep., M.Kes. Selanjutnya, laporan akademik disampaikan oleh Wakil Dekan I Ns. Wantiyah, M.Kep […]

pengmas 2
PENGABDIAN MASYARAKAT DOSEN FAKULTAS KEPERAWATAN “DESA RAMBIPUJI DAN DESA KALIWINING SIAP MENJADI KAMPUNG ASI”

  Masa bayi dan masa balita merupakan masa emas yng sangat berharga yang dapat menentukan kondisi di masa dewasa kelak. Salah satu hal yang membutuhkan perhatian besar saat masa bayi dan balita adalah mengenai pemberian nutrisi yang sesuai dengan kebutuhan yaitu bayi dan balita mendapatkan air susu ibu (ASI) dengan seoptimal mungkin. Sampai saat ini […]

komunitas sehat
Fakultas Keperawatan Menjadi Tuan Rumah Komunitas Sehat UNEJ 2018

Jember, 9 Mei 2018 Komunitas senam sehat merupakan acara yang digagas oleh rektorat Universitas Jember yang diadakan bergiliran dari fakultas kefakultas lain, dengan rangkaian acara berupa senam bersama dan juga berbagai pemeriksaan kesehatan secara gratis. Pada bulan Mei tepatnya pada hari Jumat, 4 Mei 2018 Fakultas Keperawatan ditunjuk menjadi tuan rumah kali ini. Dilaksanakannya komunitas […]

vena cava menang band lagi
Vena Cava Band “Menang Lagi”

Jember, 5 Mei 2018. Sabtu malam di awal minggu bulan Mei 2018 ini nampak berkilauan dengan penampilan sempurna dari Vena Cava Band dalam rangkaian “ARGON” sebagai kompetitor dalam ajang band yang diselenggarakan di Studio Purwacaraka dua minggu lalu (21/4). Singkat cerita, ARGON merupakan acara yang diselenggarakan oleh Fakultas Teknologi Pertanian UNEJ sebagai perwujudan dari malam […]