Pengumuman Beasiswa PPA BBP 2015
menindaklanjuti surat dari Pembantu Rektor III Universitas Jember no 3064/UN25/KM/2015, tentang beasiswa PPA dan Bantuan Biaya Peningkatan Prestasi (BBP-PPA) Tahun 2015, maka dengan ini PSIK UNEJ membuka kesempatan bagi mahasiswa yang berminat dan memiliki kualitas untuk bergabung dengan program ini. adapun persyaratannya adalah sebaga berikut: Angkatan 2011-2014 Fotokopi KTM dan KRS Fotokopi Piagam dan atau […]