Optimalkan kepemimpinan himpunan mahasiswa melalui PROGNOSIS 2025
Lumajang – Himpunan Mahasiswa (HIMA) Prodi D3 Keperawatan Fakultas Keperawatan Universitas Jember menyelenggarakan Kegiatan Prognosis (Pembinaan kader organisasi dan transformasi sikap) pada hari Sabtu, 1 Februari 2025 dan Minggu 2 Februari 2025 yang diselenggarakan pada pukul 07.00-Selesai. Kegiatan tersebut dilaksanakan secara luring di Prodi D3 Keperawatan Kampus Lumajang dan . Kegiatan diikuti dan dihadiri oleh […]