Ners

IMG_3580-1024x768
BTCLS Prodi D3 Keperawatan Kampus Kota Pasuruan

Pada Tanggal 29 Agustus sampai 1 September 2022, Program Studi D3 Keperawatan Fakultas Keperawatan Universitas Jember Kampus Kota Pasuruan bekerja sama dengan HIPGABI Jatim. Kerjasama yang dilakukan adalah menyelenggarakan Pelatihan BTCLS (BASIC TRAINING CARDIAC LIFE SUPPORT) di kampus Pasuruan, untuk mendukung skill kegawat daruratan mahasiswa agar kelak siap siaga ketika sudah berada di Lapangan

BTCLS_2-745x419
PENINGKATAN KUALITAS LULUSAN PRODI D3 KEPERAWATAN UNEJ DENGAN MENGIKUTI PELATIHAN BTCLS (BASIC TRAUMA AND CARDIAC LIFE SUPPORT)

Lumajang, 21 Agustus 2022 – Prodi D3 Keperawatan UNEJ Kampus Lumajang memiliki mahasiswa yang akan lulus pada tahun ini sejumlah 102 orang. Demi peningkatan kualitas skill calon lulusan, Prodi D3 Keperawatan UNEJ Kampus Lumajang bekerja sama dengan DPD PPNI Kabupaten Lumajang dan DPW PPNI Provinsi Jawa Timur untuk melaksanakan kegiatan Pelatihan BTCLS (Basic Trauma And Cardiac Life Support). Dengan demikian harapannya, lulusan Prodi D3 Keperawatan UNEJ Kampus Lumajang bisa bersaing baik secara akademik maupun skillnya di lapangan kerja dengan lulusan dari kampus lainnya

weinar sesi 2 kampus lumajang
“Tata Laksana Keperawatan pada Kasus Trauma di Area Pertanian pada Masa New Normal”

Tatanan baru beradaptasitasi dengan covid-19 (New Normal) menjadi perhatian khusus bagi tenaga kesehatan  khususnya Perawat dalam memberikan pelayanan kesehatan di tatanan area pertanian. Adanya Faktor lain yang memicu terjadinya kecelakaan di bidang pertanian ini disebabkan karena terbatasnya waktu yang tersedia untuk menyelesaikan suatu pekerjaan. Saat ini Sektor pertanian menjadi lapangan kerja utama yang juga beresiko […]

WhatsApp Image 2020-07-08 at 18.10.04
ANGKAT SUMPAH DAN PELANTIKAN NERS DAN AHLI MADYA PERIODE II TAHUN 2020 DI TENGAH PANDEMI COVID-19

Jember – Di tengah pandemi yang terjadi telah bersua kabar akan adanya suka cita yang diimplementasikan pada hari Kamis (9/07) bertepat di Gedung Soetardjo, Universitas Jember. Acara suka cita yang dilakukan secara daring melalui live streaming di zoom dan youtube disambut hangat dan haru oleh seluruh warga Fakultas Keperawatan Universitas Jember. Hal ini terlihat sejak […]